Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog

RSS

Lebih Mengenal Dunia Arsitektur


Arsitektur adalah seni dan ilmu dalam merancang bangunan. Ilmu arsitektur sendiri mencakup merancang dan membangun lingkungan binaan. Perencangan sendiri mencakup perancangan kota, perancangan lingkungan dan juga perancangan bangunan.

dalam seni merancang bangunan kita dapat memperhatikan beberapa hal yang dapat membuat bangunan kita terlihat indah seperti pengaplikasian permainan garis, bidang dan volume pada sebuah bangunan, berikut adalah pengaplikasian permainan garis bidang dan volume pada bangunan:


  • Garis
garis pada fasade berarti sesuatu yang memperlihatkan panjang, permainan garis pada bangunan sendiri dapat berupa garis horizontal ataupun garis vertikal. berikut adalah bangunan yang menggunakan pola permainan garis pada fasadenya.



  • Bidang
 Bidang Adalah permainan maju mundur sebuah dinding sehingga dinding tersebut terlihat menonjol keluar. fungsi dari bidang ini adalah membuat sebuah bangunan terlihat memiliki wajah dan tidak datar. permainan bidang dapat dilihat pada gambar dibawah ini.



  • Volume
 sedangkan Volume sendiri adalah efek pemberian massa pada bangunan sehingga bangunan memiliki bobot dan terlihat tidak membosankan. bentuk rumah dengan permainan volume dapat dilihat pada gambar di bawah ini.


Sumber: http://6110111042-rifkyriansyah.blogspot.com/2012/10/mengenal-dunia-arsitektur.html

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS